-->

5 Pilihan Antena TV Digital Terbaik dan Murah 2020

Antena TV Digital - Televisi memang masih dibutuhkan untuk memperoleh informasi akurat dan hiburan, meski ada siaran online lainnya di android tetapi jujur saja kalian tetap mengisi waktu luang di TV.

Untuk mendapatkan channel favoritmu di televisi ada, tentu kalian harus memberikan sebuah antena tv. Sebenarnya antena tv yang kalian ketahui seperti antena yang diletakkan di atas rumah atau tv kabel menyambungkan ke pusat yang diberikan tarif. Tapi dengan antena tv digital yang pemakaiannya ringkas dan untuk tampilannya dijamin bening.

Nah, buat anda yang ingin membeli antena tv digital untuk kebutuhan televisimu, disini ada daftar rekomendasinnya yang bisa dijadikan referensi sebelum membelinnya. Yuk langsung saja simak selengkapnya dibawah ini :

5 Pilihan Antena TV Digital Terbaik dan Murah 2020

1.     Antena PX DA-5700

Pertama, antena yang harus anda coba terlebih dahulu seperti PX DA-5700. Menariknya menggunakan antenna tv digital satu ini memberikan kenyamanan bagi pemilik dan keawetan antenanya. Pasalnya PX DA-5700 bisa kalian pasang didalam ruangan deket televisi dan sinyal-nya bisa dibilang tak kalah baiknya dengan antena jenis lainnya.


Kelebihan dari antena PX DA-5700 tangkapan sinyal mampu sebanyak 203 dB, dimana respon dari frekuensi dan VHF sangat baik sekali. Anda tidak perlu membutuhkan banyak ruangan untuk meletakkan antenna jenis ini, hanya ditempelkan di dinding saja sudah aman dan sinyal banyak sekali. 

2.     Antena PX DA 5120

Berikutnya, antena tv digital yang murah sesuai isi kantongmu seperti PX DA 5120. Antenna type yang satu ini memang tampilannya modern disamping itu daya sinyal yang dihasilkan PX DA 5120 berkualitas tinggi sehingga mampu menghasilkan channel dari berbagai Negara.

 

Yang paling menarik dari antena PX DA 5120, untuk letak posisinya bebas alias pemilik bisa menaruhnya dengan posisi tegak maupun menyamping. Adapun fitur dari antenna PX DA 5120 seperti pengaturannya terbilang mudah, desain lebih keren, adannya power saving dan masih banyak lagi lainnya. 

3.     Antena TV TA-728 CLS

Kali ini buat anda yang menginginkan antena di outdor rumah rekomendasinnya adalah antenna TV TA-728 CLS, untuk penggunaan antenna jenis ini anda harus menambahkan bosster agar sinyal yang ditampilkan pada antenna ini dapat mudah tertangkap oleh televisi.


Menariknya antena TV TA-728 CLS bisa memutar sampai 360 derajat, jika anda mencari sinyal kesukaan bisa langsung melacaknya dengan remote dan antena yang diluar akan merespon mencari arah sinyal yang bagus. Untuk harga dari antenna ini masih dibilang umum dan layak dibeli oleh kalangan manapun. 

4.     Antena Intra INT-555DGT

Sebenarnya tidak berbeda jauh dengan antena type di atas, hanya saja Intra INT-555DGT pergerakannya dengan cara menggoyangkan. Sebaiknya cara meletakkan antena jenis ini usahakan di samping rumah dan bisa untuk anda putar, jika ingin mendapatkan tampilan terbaik.


Intra INT-555DGT kualitas gambarnya memang berkualitas, kelebihan lainnya selain mudah digunakan ternyata antenna Intra INT-555DGT hargannya sangat murah sekali. Jadi anda bisa membeli di toko elektronik maupun belanja online. 

5.     Antena Titis TT1000

Satu lagi antenna yang dikenal dengan cap 3 jari ini sebenarnya sudah sangat populer dijamannya pada waktu itu, antenna asli dari karya anak negeri tepatnya di Bantul, Yogyakarta ini mendapatkan apresiasi oleh masayarakat seluruh Indonesia.


Menariknya lagi channel yang dihasilkan oleh antena Titis TT1000, sinyalnya kuat dan tampilannya sangat jernih. Hampir tidak ada siaran yang bergambar semut atau buram dan channel selalu stabil. 

Nah, itu tadi tentang 5 Pilihan Antena TV Digital Terbaik dan Murah 2020. Semoga informasi ini memberikan referensi yang bermanfaat untuk anda. Selamat mencoba

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel